MAKASSAR,portalcelebes.com-Demokrasi itu sistem pemerintahan dari rakyat oleh rakyat dan untuk rakyat..
Rakyat memberi mandat kepada wakilnya dengan harapan mandat itu digunakan untuk perjuangan kepentingan rakyat..
Mandat itu sumbangan dari rakyat. menjadi wakil rakyat itu memegang sumbangan rakyat. Kalau sumbangan tidak digunakan untuk semaksimal perjuangan kepada rakyat maka mandat yang disumbangkan sepantasnya ditarik kembali..
Perasaan dan pikiran ini yang harus tumbuh dalam benak wakil rakyat.
Biar kelak amanah dan bersungguh2 dalam memperjuangkan aspirasi rakyat..
Seperti yang dilakukan calon legislatif DPRD provinsi Sulsel andi Hasri menemui puluhan kader PKS mayoritas Emak-emak di wilayah kecamatan biringkanaya ,mereka siap mendukung dan memgantarkan Andi Hasri Ke kursi DPRD Provinsi
Andi Hasri dengan semangat memimpin kelompok yang didominasi perempuan paruh baya tersebut menyanyikan yel-yel yang menunjukkan dukungannya.